Untuk menunjukkan kepribadian kita, pamilihan aksesoris harus dipertimbangkan dengan matang. Ada beberapa hal yang harus diperhatikan dalam memilh dan menyusun aksesoris, antara lain :
- Bila menggunakan aksesoris dengan warna-warna cerah dan warna dasar jangan menggunakan lebih dari 2 warna yang bersamaan
- Jangan menggunakan lebih dari 3 warna dalam aksesoris
- Bila pakaian berwarna gelap sebaiknya sepatu dan tas juga berwarna gelap
- Bila mungkin buatlah telestur dari tas dan sepatu yang sama
- Jangan mencampur 2 warna dasar dalam gaun yang sama
0 comments:
Post a Comment